Senin, 06 Mei 2013

Tips Mengerjakan Soal SBMPTN 2013

Ayo SBMPTN tinggal dihitung hari, persiapan apa yang sudah kamu lakukan?

aku punya tips buat semua temen-temen yang besok mau mengerjakan soal SBMPTN :)

  • banyak-banyak berlatih mengerjakan soal-soal tahun kemarin, tanyakan pada guru bila menemui kesulitan
  • ikuti berbagai kegiatan try out SBMPTN untuk mengukur kemampuan kita
  • apabila kamu merasa sangat kesulitan dalam suatu materi, boleh saja kamu tinggalkan dan FOKUS pada materi yang kamu sukai dan lebih mudah.
  • ketika mengerjakan soal, hindari RAGU-RAGU! kerjakan yang benar-benar kamu bisa. karena nilai untuk yang salah minus satu (-1), dan benar plus empat (+4)
  • Kerjakanlah tiap mata pelajaran minimal 3 soal, ingat! jangan menebak-nebak jawaban.
  • Perhatikan waktu mengerjakan!
  • Tenang dan dan tetap berdoa agar diberi kemudahan.
semoga tips ini dapat membantu kita meraih PTN yang kita inginkan.

Untuk informasi tentang SBMPTN klik www.sbmptn.or.id

Keep fighting!

Sabtu, 04 Mei 2013

Foto edisi Bali









berharap bisa balik ke sana lagi :)